Tuesday, December 2, 2014

Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog

Loading...
Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog – Blog merupakan tempat kita menuliskan beberapa artikel untuk orang agar mengunjungi blo kita. kita juga menginginkan pengunjung kita betah berada berlama – lama di blog kita dan kembali lagi ke blog kita. untuk itu kita sering – sering untuk membuat artikel – artikel terbaru pada blog kita.
Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog
Cara mudah membuat widget artikel terbaru di blog kita ini berguna untuk menampilkan semua artikel kita mulai dari postingan yang lama hingga postingan yang terbaru. Sehingga, pengunjung blog kita mengetahui artikel – artikel terbaru yang kita buat. Caranya sangat mudah untuk membuat widget ini. Baiklah langsung saja, kita ikuti langkah – langkahnya di bawah ini.

# Baca Juga : Cara Memasang Widget Translate Yang Keren Di Blog

Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog


Langkah – langkah cara mudah membuat widget artikel terbaru di blog :
  • Yang pastinya kita harus terkoneksi internet dulu ya.
  • Setelah itu, kita login ke blogger.com.
  • Kemudian, kita pilih Tata Letak. Untuk lebih jelasnya kita lihat gambar di bawah ini.
    Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog
    Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog
  • Lalu, Tambah Gedget. kita pilih salah satu. Sesuai gambar di bawah ini.
    Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog
    Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog
  • Maka, akan muncul gambar seperti di bawah ini. Kemudian, kita pilih HTML/JavaScript.
    Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog
    Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog
  • Setelah itu, kita masukkan kode di bawah ini pada kolom konten.
<script src="http://id-pemula-javascript.googlecode.com/files/artikel-terbaru.js"></script>
<script>var numposts = 10; var showpostdate = false; var showpostsummary = false; var numchars = 100; </script>
<script src="http://hafifurrahmancoy.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&amp;alt=json-in-script&amp;callback=rp">
</script>
Sebagai keterangan :
Numpost = 9; à yaitu jumlah judul artikel yang ingin kita tampilkan.
http://hafifurrahmancoy.blogspot.com à alamat ini ubah dengan Url blog kita.

  • Pada kolom judul, kita bisa mengosongkannya atau mau diisi sesuai kemauan kita.
    Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog
    Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog
  • Jika sudah selesai. Kita klik Simpan atau SAVE.
  • Maka, kita bisa lihat hasilnya pada blog kita.
  • Selesai.


Begitulah cara mudah membuat widget artikel terbaru di blog. mudah – mudahan dapat bermanfaat bagi kita semua. Jika ada salah saya mohon ma’af. Jangan lupa like fanspage di paling bawah OK. Sekian dan Terima Kasih.

Loading...
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Cara Mudah Membuat Widget Artikel Terbaru Di Blog

0 komentar: