Saturday, November 29, 2014

Cara Memasang Widget Translate Yang Keren Di Blog

Loading...
Cara Memasang Widget Translate Yang Keren di Blog Widget translator ini sangat berguna pada blog. karena ketika kita memiliki blog dan menuliskan beberapa artikel. Maka, akan ada orang yang membacanya. Mulai dari orang dari Negara kita sendiri atau dari Negara – Negara yang ada di dunia ini. Jadi, dengan adanya widget translate atau widget terjemahan. Seluruh dunia bisa membaca artikel kita. Namun, bagaimana cara memasang widget translate atau translator yang keren di blog ?
CARA MEMASANG WIDGET TRANSLATE YANG KEREN DI BLOG
Cara Memasang Widget Translate Yang Keren Di Blog
Baiklah, semua jangan khawatir. Kali ini kita akan membahas mengenai cara memasang atau membuat widget translate yang keren di blog. langsung saja, di bawah ini adalah langkah – langkah untuk memasang widget translator yang keren di blog :

# Baca Juga : Cara Mengganti Tulisan Older Post Menjadi Angka

Cara Memasang Widget Translate Yang Keren Di Blog

  • Yang paling penting adalah kita harus terkoneksi oleh internet. Saya yakin kita sudah terkoneksi oleh internet.
  • Selanjutnya, kita login ke blogger.com kita masing – masing.
  • Setelah itu kita pilih Tata Letak. Sesuai dengan gambar di bawah ini.
CARA MEMASANG WIDGET TRANSLATE YANG KEREN DI BLOG
cara memasang widget translate yang keren di blog (1)
  • Selanjutnya, kita pilih Tambah Gedget.
CARA MEMASANG WIDGET TRANSLATE YANG KEREN DI BLOG
cara memasang widget translate yang keren di blog (2)
  • Kemudian kita pilih HTML/JavaScript.
CARA MEMASANG WIDGET TRANSLATE YANG KEREN DI BLOG
cara memasang widget translate yang keren di blog (3)
  • Selanjutnya kita masukkan kode di bawah ini :
<!-- Begin TranslateThis Button -->
<div id="translate-this"><a style="width:180px;height:18px;display:block;" class="translate-this-button" href="http://www.translatecompany.com/">translate</a></div>
<script type="text/javascript" src="http://x.translateth.is/translate-this.js"></script>
<script type="text/javascript">
TranslateThis();
</script>
<!-- End TranslateThis Button -->

  • Jika anda ingin kodenya yang natural anda bisa klik DISINI.
  • Setelah anda memasukka kodenya. Kemudian kita Save.
  • Setelah itu kita tinggal lihat hasilnya.
  • Selesai.

Itulah beberapa langkah cara memasang widget translate yang keren di blog terbaru. Mudah – mudahan bermanfaat bagi kita semua. Mohon ma’af atas segala kesalahan. Jangan lupa like Fanspage di paling bawah. Sekian dan Terima Kasih.
Loading...
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Cara Memasang Widget Translate Yang Keren Di Blog

1 komentar: