Saturday, December 13, 2014

CARA MENJAGA HUBUNGAN JARAK JAUH ATAU LDR

Loading...
Cara Menjaga Hubungan Jarak Jauh atau LDR – LDR adalah singkatan dari Long Distance Relationship. Kata ini yang sering kita artikan dengan hubungan jarak jauh. Apa maksud hubungan jarak jauh?Apakah Hubungan yang dihubungkan dengan tali yang jauh?  Maksudnya adalah hubungan seseorang dengan seseorang lainnya yang terpisah jarak yang jauh seperti jarak antar kota, daerah, provinsi, Negara ataupun pulau dan benua.
CARA MENJAGA HUBUNGAN JARAK JAUH
cara menjaga hubungan jarak jauh arau LDR

Hubungan jarak jauh atau LDR ini biasanya memiliki penyebab yaitu salah seorang pasangan harus berpindah tempat yang jauh. Dengan begitu, cara menjaga hubungan jarak jauh inilah yang sangat diperlukan. Keadaan ini membuat kedua pasangan merasa dilema. Tidak sedikit orang – orang yang memutuskan hubungan mereka.

Namun, kali ini kita akan membahas mengenai cara menjaga hubungan jarak jauh atau LDR agar tetap romantis dan awet. Baiklah, langsung saja kita bahas tips – tips LDR di bawah ini :

Cara Menjaga Hubungan Jarak Jauh Atau LDR

1.       Selalu Positif Thinking

Ketika kita menjalani hubungan jarak jauh atau LDR maka fikiran – fikiran negative ini sering muncul dan tidak sedikit orang yang memutuskan LDR gara – gara salah persefektif negative mengenai pasangannya. Padahal, ini belum diketahui kebenarannya. Ketika pasangannya lagi jalan sama teman lawan jenisnya. Maka, pasangan lainnya akan berfikiran yang tidak – tidak. Jadi, kita harus positif thinking terhadap pasangan masing – masing.

2.       Saling Percaya

Dalam menjaga hubungan jarak jauh atau LDR kepercayaanlah yang sangat diperlukan bagi masing – masing pasangan. Dengan adanya rasa kepercayaan yang tinggi terhadap pasangan kita. maka, ini akan membuat hati kita lebih tenang. Ketika ada berita – berita yang beredar, alangkah baiknya jangan mudah percaya.

3.       Keyakinan Yang Tinggi

Keyakinan ini sangat diperlukan dalam menjaga hubungan jarak jauh atau LDR. Ketika seseorang tidak memiliki kepercayaan maka seseorang tersebut akan gampang patah semangat dan mudah putus asa. Namun sebaliknya, ketika seseorang memiliki keyakinan yang tinggi. Maka, dia akan berusaha dengan sekuat tenaga untuk tetap mempertahankan keyakinannya.

4.       Kesabaran Yang Tinggi

Kesabaran ini sangat diperlukan untuk membuat hubungan yang awet dan tahan lama. Ketika kita sudah memiliki kesabaran yang sangat tinggi. Maka, kita akan tetap menjaga hubungan dengan baik dan tetap mempertahankan hubungan. Jadi, kita harus memiliki rasa sabar yang sangat tinggi. Karena semua ini pasti ada hikmahnya.

Ada beberapa tips lagi mengenai cara menjaga hubungan jarak jauh atau LDR agar tetap awet. Namun, kita akan sambung dengan postingan selanjutnya. Kita tunggu beberapa hari lagi. Terima kasih.
Loading...
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : CARA MENJAGA HUBUNGAN JARAK JAUH ATAU LDR

1 komentar:

selimut said...

LDR emang agak ribet, tp di saat itulah kesungguhan dan kesetiaan bisa diuji..